Berikut Tips Untuk Guru Dalam Membelajarkan Peserta Didik, mudah-mudahan bisa Bermanfaat
ANAK BELAJAR DALAM KEHIDUPANNYA
(MENURUT DOROTHI LAW NOLTE)
Jika Anak di Besarkan dengan: IA BELAJAR :
- CELAAN - MEMAKI
- PERMUSUHAN - BERKELAHI
- KETAKUTAN - GELISAH
- RASA IBA - MENYESALI DIRI
- OLOK-OLOK - RENDAH DIRI
- IRI HATI - KEDENGKIAN
- DIPERMALUKAN - MERASA BERSALAH
- DORONGAN - PERCAYA DIRI
- TOLERANSI - MENAHAN DIRI
- PUJIAN - MENGHARGAI
- PENERIMAAN - MENCINTAI
- DUKUNGAN - MNYENANGI DIRI
- PENGAKUAN - MENGENALI TUJUAN
- RASA BERBAGI - KEDERMAWANAN
- KEJUJURAN DAN - KEBENARAN DAN KEADILAN
KETERBUKAAN
- RASA AMAN - MENARUH KEPERCAYAAN
- PERSAHABATAN - MENEMUKAN CINTA DALAM
KEHIDUPAN
- KETENTRAMAN - BERDAMAI DENGAN PIKIRAN
1 comment:
Memang guru sudah seharusnya menanamkan nilai-nilai humanisme dalam setiap pembelajarannya seperti yang bapak kutip di atas. Semoga kita dapat mengaplikasikan semuanya dalam pembelajaran kita pak. Saya tunggu posting lainnya. Fotoku kok "tampil" di sini. Yang lain juga dong..
Post a Comment